Mini Workshop Marketing Tools with Canva

Fasilitator

Bang Ridlo

Digital Marketing & Graphic Design Enthusiast

Saat mempersiapkan strategi marketing sebuah produk digital, dibutuhkan marketing tools yang menarik.

Namun, sebagai kreator produk digital yang baru merintis tentu ini memerlukan pemahaman dan skill khusus.

Kita akan belajar dan sharing pengalaman dan tips dalam membuat marketing tools menarik.

Dalam Mini Workshop ini kita akan belajar tentang,

Fasilitas dalam webinar ini

Bagikan info ini

Waktu Pelaksanaan

Minggu, 31 Mar' 2024

09.00-11.00 WIB

Pelaksanaan

Zoom Meeting & Live Streaming Youtube

Investasi

Rp199.000

99ribu